Selasa, 03 Mei 2011

anak muda pun ingin mandiri



maap untuk suntingan gambar yg alakadarnya, saya tergugah melihat sebuah foto di surat kabar sore ini (sebenarnya surat kabar pagi), yaaa,,krna cm punya fasilitas kamera digital, karena itu saya langsung saja jepret lg fotonya, alhasil seperti diatas. namun yg menjadi pembahasan bukanlah cara dan teknisnya saya memperoleh foto di atas, tapi apa makna dari foto di atas, seperti halnya bedah editorial, saya mencoba mengupas makna foto diatas dengan fersi saya sendiri yg alakadarnya.
Mencuatnya opini universitas mencetak pengangguran mungkin saja pada satu kondisi bisa disetujui jika lulusannya tidak mempunyai live skill yg konstruktif. tapi kita kadang kala melupakan 1 faktor lg yg penting yaitu faktor Luck. ada suatu ketika saya mengutip dari perkataan teman bahwa mungkin saja lebih sukses orang yang beruntung dari pada orang yg pintar. Bukankah orang pintar mampu membuat keberuntungan dalam hidupnya? bagaimana menurut anda?
Seperti gambar diatas, mungkin saja sebagian dari teman2 sejawat para lulusan dari berbagai bidang ilmu (ekonomi, dokter hewan, pertanian, hukum) telang membuat keberuntungan  mereka sendiri, maka tinggallah segelintir sebagian dari mereka yg belum mampu membuat keberuntungan mereka sendiri sehingga mencoba untuk berusaha mencari keberuntungan ditempat orang lain. kira2 menurut anda manakah diatara dua kelompok ini memiliki persentase yg tertinggi, membuat atau mencari keberuntungan?
Jika foto diatas saya maknai dai sisi lain bahwasannyatak ada seorangpun yg tak ingin mempunyai pekerjaan yg layak, meskipun kadang kemungkinan memperoleh pekerjaan yg kita idamkan itu kecil. Goal dari pekerjaan yg kita jalani adalah aplikasi dari ilmu yg selama ini kita peroleh, suatu ibadah, dan memperoleh kehidupan yang layak, dan segudang alasan lainnya fersi masing2. Kehidupan yg layak tentunya berbasiskan mandiri, sehingga bagi seorang yang masih lajang tidak bergantung hidup lagi dengan orang tua ataupun kerabat bahkan dapat memberi, dan begitu pula  yang telah berkeluarga.

2 komentar:

  1. Nice posting mi !!!! btw, artikelmu diatas mirip lagu Nugie yg berjudul lentera jiwa. Video clipnya bercerita tentang profesi/pekerjaan yang melenceng dari Jurusan yg pernah diambilnya di Universitas. eheheheehe...

    BalasHapus
  2. heeheee.. i'm a beginner,hehe
    iah pak, prnh dgr lagux..akiu suka lagux.. :)

    BalasHapus